Inilah 10 Pena Termahal di Dunia

By , - Sabtu, 11 Januari 2014 | 21.00.00

Inilah 10 Pena Termahal di Dunia - Pena atau pulpen merupakan alat yang sangat penting bagi keperluan sehari-hari misalnya untuk menulis, menggambar, tanda tangan dan masih banyak lagi fungsi lain dari pena. Pena sangatlah terjangkau bagi semua kalangan serta mudah untuk didapatkan, anda hanya perlu mengeluarkan sedikit uang saku untuk membelinya di toko terdekat.

Tapi lain halnya dengan pena termahal didunia kali ini, pasalnya pena yang satu ini percaya atau tidak harga yang ditawarkan sebuah pena ini mencapai puluhan juta bahkan ratusan. Kira-kira siapa ya yang mau membelinya?.

Pena termahal didunia ini mempunyai nilai seni yang tinggi dan dibalur dengan emas, permata, dan berlian. Maka harganya akan naik dan bahkan bisa sangat mengagumkan (karna bisa sampai berjuta-berjuta). Dan dari banyak pena dengan harga termahal, tercatat ada 10 pena yang mempunyai harga termahal hingga saat ini.

Pena termahal didunia
Pena termahal didunia

Pena termahal didunia


Berikut ini adalah daftar 10 pena termahal di dunia.

1. TIBALDI Pens CREW 60TH White Gold ($43,000)
Pena termahal didunia

2. Omas Fountain Pens GAIA ($43,000)
Pena termahal didunia

3. Omas Fountain Pen MARTE ($43,000)
Pena termahal didunia

4. Visconti Fountain Pens RIPPLE HRH ($57,000)
Pena termahal didunia

5. Visconti Pens FORBBIDEN CITY HRH ($57,000)
Pena termahal didunia

6. Visconti Fountain Pens ALCHEMY HRH ($57,000)
Pena termahal didunia

7. Omas Phoenix Platinum Fountain Pen Luxury Limited Edition ($60,000)
Pena termahal didunia

8. Caran d'Ache made ‘La Modernista Diamonds’03 ($256.000)
Pena termahal didunia

9. Mont Blanc and Van Cleef & Arpels ($730.000)
Pena termahal didunia

10. The Aurora Diamante ($1.300.000)
Pena termahal didunia

Demikianlah info mengenai 10 Pena Termahal di Dunia semoga artikel ini berguna dan bermanfaat bagi anda sekalian
Powered by Blogger | Google
Copyright © 2013 DiDunia.Net