Sensasi Roller Coaster Tercepat di Dunia

By , - Kamis, 03 Juli 2014 | 00.40.00

Sensasi Roller Coaster Tercepat di Dunia - banyak sekali wahana-wahana yang menyediakan berbagai permainan dan hiburan di tempat wisata manapun seperti Roller coaster, Jet coaster, kuda-kudan, Tornado dan masih banyak lagi permainan yang disuguhkan di tempat rekreasi tersebut.

Biasanya mungkin kalau kita naik Jet Coaster atau Roller Coaster agak deg-degan ya, meskipun sudah beberapa kali naik namun tetap saja rasa deg-degan itu selalu muncul apalagi kalau Roller Coaster tercepat didunia seperti yang terdapat di Abu Dhabi yang akan dijelaskan dibawah ini. 

Bayangkan betapa kencangnya mobil Formula 1, dikawinkan dengan roller coaster. Hasilnya adalah roller coaster paling ngebut sedunia dengan kecepatan 240 km/jam! Berteriaklah sepuasnya di Ferrari World Abu Dhabi. Kawasan teluk di Timur Tengah kini makin menjadi destinasi modern dengan atraksi gila-gilaan. Kalau Dubai punya Burj Khalifa, maka Abu Dhabi punya taman rekreasi dengan Roller Coaster terepat didunia yaitu Ferrari World Abu Dhabi.

Roller Coaster tercepat didunia


Roller coaster tercepat didunia
Roller coaster tercepat didunia

Dibawah ini adalah foto-foto dari Roller Coaster tercepat didunia yang begitu mengagumkan.

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Roller coaster tercepat didunia

Sensai menaiki Roller Coaster tercepat didunia


Dilihat dari situs resminya, wahana paling digilai saat ini oleh para wisatawan di sana adalah roller coaster tercepat didunia bernama Formula Rossa. Bagaimana tidak, Formula Rossa menawarkan kecepatan mobil Formula 1 Ferrari, dengan trek berupa roller coaster. Kereta roller coaster Formula Rossa berbentuk kokpit mobil Ferrari F1 yang asli. Sehingga kita merasakan begitulah rasanya duduk di mobil Formula 1.

Kemudian, wisatawan akan melesat dengan Formula Rossa secepat 240 km/jam dalam waktu kurang dari 5 detik. Wussh! Rasakanlah tekanan 4,8 kekuatan gravitasi di sana. Formula Rossa kemudian naik ke puncak jalurnya setinggi 52 meter, lalu turun berkelok-kelok di jalur yang meniru kelokan sirkuit balap F1 sepanjang 2,07 km dengan tikungan paling tajam bersudut 70 derajat.

Begitu sampai di titik akhir, rasanya benar-benar seperti menjuarai balap F1 dan menyentuh garis finish. Semua pengunjung berteriak gembira. Oh iya, karena roller coaster ini paling cepat di dunia, pengunjung memakai kacamata pengaman layaknya pembalap Grand Prix.

Rupanya, tidak sembarangan pengunjung bisa naik Formula Rossa. Mereka minimal punya tinggi badan 1,3 meter dan maksimal 1,95 meter agar muat duduk di bangku yang berbentuk kokpit mobil F1 itu.

Untuk bisa menikmati aneka wahana di Ferrari World Abu Dhabi, wisatawan harus merogoh kocek 240 Dirham atau Rp 739 ribu. Selanjutnya siap-siap balapan naik Ferrari Rossa! 

Demikianlah info singkat mengenai Sensasi Roller Coaster Tercepat di Dunia semoga dengan arikel tersebut dapat menambah wawasan anda sekalian diruamah ya, salam sukses.
Powered by Blogger | Google
Copyright © 2013 DiDunia.Net