Misteri dibalik Hutan Hujan Terbesar di Dunia

By , - Selasa, 15 April 2014 | 20.00.00

Misteri dibalik Hutan Hujan Terbesar di Dunia - Hutan Hujan Amazon mungkin sudah tidak asing lagi di telinga Anda. Hutan tropis paling luas di dunia ini merupakan paru-paru bumi, dan 20 persen oksigen di dunia diproduksi oleh Hutan Hujan Amazon.

Hutan Hujan terbesar didunia tersebut memiliki luas tujuh juta kilometer persegi, dan meliputi sembilan negara yaitu Brasil, Kolombia, Peru, Venezuela, Ekuador, Bolivia, Guyana, Suriname dan French Guyana.Hutan ini juga dilewati Sungai Amazon yang terkenal dengan Anakonda dan Piranhanya.

Salah satu bagian yang masih belum dijelajahi di hutan hujan terbesar didunia adalah Kanopi Hutan Hujan. Para ahli percaya, di kanopi ini hidup setengah dari spesies tumbuhan dan hewan yang ada di seluruh dunia.

Saat ini beberapa hewan yang diketahui hidup di hutan hujan terbesar didunia tersebut antara lain adalah jaguar, tapir, anakonda, boa, kupu-kupu morpho biru, elang harpy, sloth, caiman, babi hutan, dan masih banyak lagi. Sedangkan berbagai jenis tanaman yang ada disini adalah pohon kapok, pohon telinga gajah, teratai raksasa, anggrek, jarda, sapodilla, pohon pisang, dan lain-lain.

Hutan hujan terbesar didunia
Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia


Dibawah ini adalah foto-foto hutan hujan terbesar didunia.

Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia

Hutan hujan terbesar didunia

Demikianlan info mengenai Misteri dibalik Hutan Hujan Terbesar di Dunia semoga artikel ini bermanfaat dan sekaligus dapat menambah wawasan anda sekalian.
Powered by Blogger | Google
Copyright © 2013 DiDunia.Net